Humaniora Rabu, 03 April 2019 – 19:20 WIB
KSOP Bitung Keluarkan Edaran Larangan Buang Sampah di Laut
Dalam Surat Edaran (SE) disebutkan bahwa para pemilik kapal atau operator harus menyediakan peralatan pengelolaan sampah di atas…
Dibantu petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bogor, petugas DLHK mengangkut sampah.
Dalam Surat Edaran (SE) disebutkan bahwa para pemilik kapal atau operator harus menyediakan peralatan pengelolaan sampah di atas…
Warga kini masih memiliki kebiasaan membuang sampah plastik dan popok ke sungai.
Pemprov telah menyiapkan tempat sampah di sekitar Jembatan Karang Pilang agar tidak ada yang buang popok ke sungai.
Harus jadi kebiasaan di masing-masing rumah tangga agar memilah sampah sebelum dibuang.
Aliran sungai tidak berjalan lancar hingga ke hilirnya karena tertahan sampah dan limbah rumah tangga yang dibuang warga.
Warga mengaku terpaksa buang sampah sembarangan karena setiap rumah belum ada tempat sampah permanen.
Pemerintah Kabupaten diminta mengambil langkah tegas untuk menangani warga yang buang sampah sembarangan di pantai.
Pihak Kelurahan Pacar Keling dan Kecamatan Tambaksari sudah secara rutin mencegah warga buang sampah ke sungai.
Pemkot Surabaya memberi sanksi pemblokiran KTP bagi warga yang tertangkap buang sampah sembarangan.
Buang sampah sembarangan maka e-KTP disita dan harus membayar uang denda jika ingin mendapatkan kembali.
Pembuang sampah sembarangan yang sudah berulangkali diingatkan dan ditangkap akan mendapat hukuman lebih berat.
Pansus Raperda Sampah DPRD Surabaya minta ada sanksi untuk pemkot yang melanggar pengelolaan sampah.
Warga biasanya membuang sampah di trotoar jalan. Atau pada lahan kosong di sekitar rumah.
Warga yang melintas di jalur tersebut kerap membawa satu kantong plastik berisi sampah menggunakan sepeda motor.
Sampah limbah rumah tangga dan bangkai hewan memenuhi sungai di sekitar lingkungan warga.
Beberapa pelanggar yang terjaring operasi tangkap tangan sebagai pelanggar adalah guru.
Perilaku dan budaya buang sampah masyarakat Indonesia harus terus dibina agar berubah lebih baik.
Sampah yang berserakan menjadi masalah yang kini dihadapi warga di perumahan tersebut.
Pemerintah desa kehabisan akal untuk mengingatkan warga tidak membuang sampah sembarangan.
Petugas kebersihan mengeluhkan suporter yang selalu membuang sampah sembarangan di GBK.