Pemilihan Umum Selasa, 20 Februari 2024 – 12:14 WIB
Direktur RSJ Naimata: Caleg Stres Tidak Mendapat Pelayanan Khusus
Direktur RSJ Naimata Kupang dr. Aletha Pian mengatakan tidak ada pelayanan khusus kepada caleg stres.
Bukan hanya caleg stres, anggota timses caleg juga ada yang mengalami masalah mental dampak Pemilu 2024.
Direktur RSJ Naimata Kupang dr. Aletha Pian mengatakan tidak ada pelayanan khusus kepada caleg stres.
Nantinya caleg stres akan dirujuk ke Rumah Sakit Jiwa di bilangan Jakarta. Mereka akan diantar oleh petugas Dinas…
Caleg DPRD Kabupaten Cirebon mengalami depresi karena tidak terpilih menjadi anggota dewan.
Para caleg gagal pemilu 2019 yang stress banyak yang tidak mau mencari bantuan profesional.
Semoga tidak ada caleg yang gagal dalam Pemilu Serentak 2019 mengalami stres dan masuk RS Jiwa.
Penyebab depresi dapat terjadi karena adanya ketidaksesuaian antara harapan dengan kenyataan.
Ruang isolasi milik puskesmas menyediakan dua ruangan khusus pemulihan gangguan mental caleg stres.
Karena kursi yang diperebutkan sangat sedikit, jika tidak siap dengan kekalahan, akan ada banyak caleg yang kecewa karena…
Semakin banyak saingan di pemilu akan berdampak pada kekalahan sehingga dikhawatirkan banyak caleg stres karena kalah.
Caleg yang gagal terpilih bisa terserang berbagai gangguan. Mulai gangguan ekonomi, kesehatan, hingga terparah gangguan kejiwaan.
RSJ juga siapkan poliklinik eksklusif lantaran caleg stres umumnya enggan berobat di tempat yang sama dengan orang kebanyakan.