Pilkada Sabtu, 23 November 2024 – 10:52 WIB
Ratu Zakiyah-Najib Hamas Optimistis Dongkrak Ekonomi di Serang Melalui Desa Wisata
Calon Bupati dan Wakil Bupati Serang Ratu Zakiyah-Najib Hamas bakal mendongkrak perekonomian masyarakat melalui desa wisata.