Dahlan Iskan Kamis, 09 November 2023 – 07:17 WIB
Malu MK
Putusan MK itu sendiri tetap berlaku: Gibran, yang baru berumur 36 tahun, tetap bisa jadi cawapres karena pernah…
Rupanya Donald Trump tergolong Joko Sembung –sering tidak nyambung. Apa pun pertanyaannya jawabnya teh botol: dan itu hanya melegakan…
Putusan MK itu sendiri tetap berlaku: Gibran, yang baru berumur 36 tahun, tetap bisa jadi cawapres karena pernah…
Saya tidak memberi tahu bahwa yang akan saya besuk ialah Menko Marves, jenderal bintang empat, orang kepercayaan Presiden…
Rasanya HP lama yang sudah remuk di empat pojoknya ini digugat ke MK saja. Tetapi di kota-kota di…
Satu menit setelah terbang, pesawat balik arah, melewati atas bandara itu lagi. Lalu... pyaaaang...menabrak bukit. Mental. Menabrak bukit…
Tahun itu kerajaan Majapahit pun belum ada. Masih dua ratus tahun kemudian. Islam sudah ada di Quanzhou, bagian…
Arif pun bercerita mengapa di berkas di Mahkamah Konstitusi (MK) itu tidak ada tanda tangan penggugat maupun pengacaranya.
BEGITU banyak media yang saya ikuti seminggu terakhir. Khususnya setelah ayah-ibu bintang Liverpool, Luis Diaz, diculik.
IMBANG: kini ketua DPR Amerika Serikat di tangan seorang fundamentalis. Presidennya, Anda sudah tahu: di tangan liberal.
Perkembangan Whoosh... bisa dibilang menggembirakan. Dalam dua minggu operasi sudah mencapai okupansi 90 persen.
KALIMAT sejuk ini rasanya seperti boba di kala dahaga, apalagi Megawati Soekarnoputri yang mengucapkannya. Apakah Gibran jadi jaminan?
SAYA sudah selesai menulis: tentang Gibran. Untuk edisi Minggu hari ini. Lalu muncullah email dari teman baik Disway…
Ia tidak diajak serta ketika Presiden Xi Jinping berhasil memperpanjang periode. Li Keqiang sudah merasa tidak akan diajak…
Kemakmuran rupanya sudah begitu merata. Sudah sampai ke desa yang nun begitu jauh, padahal, provinsi ini, kabupaten ini,…
Sampai hari ini ia jadi berita besar. Dua sekaligus. Anaknya menang di Mahkamah Konstitusi: Gibran pun bisa memenuhi…
SAYA lagi di pedalaman Tiongkok. Naik kereta api sejauh 14 jam. Dari Beijing. Bukan kereta Whoosh. Kereta lama.…
Dari peristiwa ini Mbak Puan seperti lahir sebagai tokoh berwajah baru. Masih harus terus dilihat sampai gempa mereda.…
SAYA jarang lewat jalur ini: Surabaya-Hong Kong-Tianjin. Harus bermalam di Hong Kong. Kali ini apa boleh buat. Toh…
Saya harus ke Tianjin gara-gara ini: kehabisan Baraclude. Dulu pernah ada dijual di Surabaya. Atau di Jakarta. Kini…
Tidak ada lagi capres atau cawapres yang mempertimbangkan hasil salat istikharah. Untuk maju atau tidak maju atau memilih…
Saya tidak bisa menduga seberapa dalam luka di hati Bu Mega. Yang Anda tahu: ketika merasa dikhianati SBY…