PT Sritex Tutup, Legislator Hendry Minta Pemerintah Memastikan Pemenuhan Hak Karyawan
Humaniora Senin, 03 Maret 2025 – 14:18 WIB
Anggota Komisi VII DPR RI Hendry Munief meminta pemerintah memastikan pemenuhan hak karyawan setelah penutupan PT Sritex.