TAG # DUTA EKONOMI KREATIF

Gandeng BP2MI, Menparekraf Ingin Pekerja Migran Jadi Duta Pariwisata

Humaniora    Jumat, 05 Maret 2021 – 17:55 WIB

Pekerja migran Indonesia bukan saja hanya sebagai pahlawan devisa, tetapi juga bisa menjadi duta pariwisata dan ekonomi kreatif.