Humaniora Kamis, 24 November 2022 – 00:53 WIB
Korban Meninggal Dunia Akibat Gempa di Cianjur Terus Bertambah
BNPB mendata jumlah korban meninggal dunia akibat gempa bumi di Cianjur mengalami penambahan menjadi 271 orang.
BIN menuturkan desa yang terdampak dari gempa ini sangat memprihatinkan. Saat ini belum mendapat bantuan sama sekali.
BNPB mendata jumlah korban meninggal dunia akibat gempa bumi di Cianjur mengalami penambahan menjadi 271 orang.
Personel Brimob Polri mengevakuasi sejumlah korban gempa di Cianjur menggunakan tandu gegara jalur terputus.
PT Industri Jamu Dan Farmasi Sido Muncul Tbk memberikan bantuan senilai Rp 500 juta untuk korban gempa di…
PT Pegadaian juga menerjunkan tim langsung ke lapangan untuk membantu para korban.
Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo menyebut anggota Brimob sudah mendirikan dapur umum di Cianjur untuk memenuhi kebutuhan…
MIND ID bersama Satgas Bencana BUMN memberikan bantuan kepada korban bencana gempa bumi di Cianjur.
Penyanyi dangdut Lesti Kejora turut prihatin atas kejadian gempa yang mengguncang Kabupaten Cianjur, Jawa Barat pada Senin (21/11)…
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memerintahkan jajarannya menambah tenaga medis untuk menangani korbgan gempa di Cianjur.
Sampai saat ini, posko yang didirikan BIN telah menampung 168 pengungsi yang terdiri dari anak-anak hingga orang dewasa.
Mak Ganjar juga mendistribusikan paket makanan ringan untuk anak-anak secara door to door agar tepat sasaran.
Ketua DPR RI Puan Maharani menyarankan pemerintah agar mempriotaskan penanganan korban gempa di Cianjur
Selain menyerahkan bantuan bina lingkungan untuk korban bencana alam, PT Jamkrindo juga secara aktif berkontribusi dalam membantu masyarakat…
Ganjar Pranowo menyatakan, Jawa Tengah siap menyalurkan bantuan hingga membantu pemulihan untuk Jawa Barat, khususnya ke daerah yang…
Ketua DPR Puan Maharani meminta pemerintah pusat dan daerah untuk tanggap dalam menangani bencana menyusul gempa bumi di…