Militeriana Rabu, 19 Februari 2025 – 06:00 WIB
Arahan Kolonel Untoro ke Seluruh Prajurit: Jauhi Judol, Itu Awal Petaka
Danrem 081/DSJ, Kolonel Arm Untoro Hariyanto meminta kepada seluruh prajuritnya di Yonif 511/DY untuk menghindari judol dan pinjol.