Humaniora Senin, 02 Mei 2022 – 22:05 WIB
Ini Gejala Hepatitis Akut 'Misterius' yang Perlu Diwaspadai
Juru Bicara Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi mengimbau masyarakat Indonesia untuk mewaspadai hepatitis akut misterius.
IDI dan IDAI mengimbau seluruh tenaga kesehatan dan masyarakat untuk mewaspadai hepatitis akut misterius
Juru Bicara Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi mengimbau masyarakat Indonesia untuk mewaspadai hepatitis akut misterius.
Kemenkes mengeluarkan surat edaran tentang Kewaspadaan terhadap Penemuan Kasus Hepatitis Akut yang Tidak Diketahui Etiologinya