Jabodetabek Selasa, 21 Januari 2020 – 06:06 WIB
Jangan Lupa Bawa Payung, Hari Ini Diperkirakan Hujan di Jabodetabek
Hujan disertai petir dan angin kencang dengan durasi singkat diprakirakan terjadi di wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur.
BMKG memprediksikan hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang berpotensi terjadi di wilayah Jabodebek.
Hujan disertai petir dan angin kencang dengan durasi singkat diprakirakan terjadi di wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur.
BMKG juga memprakirakan keadaan cuaca pada Senin pagi di Jakarta mayoritas berawan.
Seluruh wilayah di DKI Jakarta diperkirakan berawan pada pagi hari dan siang hari diguyur hujan ringan.
Satu keluarga di Desa Siharbangan, Kecamatan Barus, Kabupaten Tapanuli Tengah, Sumatera Utara, tersambar petir saat berkumpul di pondok…