Mobil Rabu, 12 Juni 2024 – 09:45 WIB
Sebanyak 795 Hyundai Tucson dan Santa Cruz Bermasalah di Power Steering
Hyundai terpaksa harus menggelar kampanye recall untuk dua produknya, Tucson dan Santa Cruz.
Hyundai mengumumkan telah melakukan penarikan kembali atau recall terhadap model Tucson dan Santa Cruz.
Hyundai terpaksa harus menggelar kampanye recall untuk dua produknya, Tucson dan Santa Cruz.