JurisTech & Indocyber Global Teknologi Dorong Transformasi Digital di Sektor Keuangan
Bisnis Jumat, 14 Februari 2025 – 13:25 WIB
JurisTech, pemimpin global dalam teknologi keuangan berbasis AI dari Malaysia mengumumkan kemitraan strategis dengan PT Indocyber Global Teknologi (IGLO)