Pilpres Kamis, 01 Februari 2024 – 19:36 WIB
Puluhan Ribu Warga Manado Ramaikan Hajatan Rakyat & Dukung Ganjar Berantas Korupsi
Hajatan Rakyat yang digelar di Manado dihadiri puluhan ribu warga. Mereka mendukung Ganjar Pranowo untuk membasmi korupsi.