Humaniora Selasa, 20 Februari 2024 – 23:01 WIB
Plt Sekjen Siti Fauziah: Kemajuan Kinerja MA Harus Bisa Memotivasi MPR Bergerak Maju
Plt Sekjen MPR Siti Fauziah menyoroti sejumlah kemajuan kinerja Mahkamah Agung, salah satunya kesiapan dalam menghadapi era globalisasi