Bus Dilarang Melintas Usai Kecelakaan Maut, Jalur Wado-Garut Bakal Dipasangi Portal Pembatas
Jabar Jumat, 12 Maret 2021 – 02:10 WIB
Polres Sumedang, Jawa Barat melarang bus berukura besar melewati jalur Wado - Garut pascakecelakaan maut pada Rabu (10/3).