Banten Kamis, 05 Maret 2020 – 00:13 WIB
Bantuan Logistik untuk Korban Bencana Lebak Terus Mengalir
BPBD Lebak memastikan logistik untuk korban banjir dan longsor mencukupi hingga dua bulan ke depan.
Stok kebutuhan bahan pokok warga pengungsian korban banjir bandang di Lebak hanya cukup untuk sepekan ke depan.
BPBD Lebak memastikan logistik untuk korban banjir dan longsor mencukupi hingga dua bulan ke depan.
Tujuh warga pengungsi korban banjir bandang dan longsor di Kabupaten Lebak dirujuk ke RSUD Adjidarmo Rangkasbitung untuk mendapatkan…
Wapres Ma'ruf Amin meminta pengungsi korban banjir bandang dan longsor di Kabupaten Lebak bersabar dan tawakal kepada Allah.
Kemen PPPA juga berupaya menghibur anak – anak korban banjir bandang di Lebak dengan mendongeng dan membuat prakarya.
Menteri PPPA I Gusti Ayu Bintang Puspayoga meresmikan Posko Ramah Perempuan dan Anak di tempat pengungsian korban banjir.
Penanganan bencana banjir dan longsor di Lebak selama masa tanggap darurat cukup baik.
Politikus PKS Jazuli Juwaini juga mengirimkan bantuan kepada masyarakat Kabupaten Serang Banten korban banjir.
Di hari pertama masuk sekolah, banyak siswa di Lebak yang tidak memakai seragam, karena pakaian sekolahnya terbawa hanyut…
Ada 4.346 Kepala Keluarga (KK) korban terdampak banjir Lebak, Banten, menumpuk di tujuh posko pengungsian.
Polda Banten mengirimkan bantuan logistik untuk korban banjir bandang dan longsor di Kampung Muara, Lebak, menggunakan helikopter.