Jatim Minggu, 21 Juli 2019 – 06:35 WIB
Dilanda Kekeringan, Warga Terpaksa Ambil Air Kotor dari Genangan Sungai
Kondisi kekeringan makin parah sehingga warga harus mengambil air kotor untuk segala kebutuhan.
Dandim Letkol Infanteri Richard Arnold Yeheskiel Sangari, didampingi Camat Suradadi Tri Guntoro, Danramil Kapten Infanteri Jamaludin Abbas dan Kades…
Kondisi kekeringan makin parah sehingga warga harus mengambil air kotor untuk segala kebutuhan.
Musim kemarau panjang akan menyebabkan kekeringan dan warga kesulitan mendapatkan air bersih.
Tahun lalu 28 desa di Madiun Jawa Timur ditetapkan siaga darurat bencana kekeringan dan krisis air.
Warga terpaksa harus membeli air bersih karena sumur andalan mereka telah kering kerontang.
Kekeringan tahun ini diprediksi akan berlangsung cukup panjang mulai Juni hingga November mendatang.
BPBD telah melakukan mitigasi untuk mengantisipasi dampak dari kekeringan dan krisis air bersih.
Krisis air bersi Air membuat warga terpaksa mengambil dari sungai yang kotor untuk mencukupi segala kebutuhan rumah tangga.
Air di Waduk Singkil ini terus mengalami penyurutan sejak bulan Ramadan lalu sehingga tidak bisa mengairi perkebunan jagung.
Kenaikan harga tidak bisa dinikmati oleh petani cabai lantaran tanaman mereka mulai mengering dan mati.
Bencana kekeringan selalu melanda wilayah ini di saat musim kemarau hingga menyebabkan krisis air bersih.
Dampak kekeringan air ini membuat daun-daun jeruk Pamelo kering dan rontok hinggan puluhan hektar.
Distribusi air bersih itu merupakan kali pertama bagi desa itu sejak kekeringan mulai melanda sepekan terakhir. Target pendistribusian…
Warga harus rela berjalan kaki bolak-balik antara 4 sampai 10 kali setiap hari di hutan.
Jangan sampai setiap tahun terjadi kekeringan serta krisis air dan tidak ada solusinya.
Warga yang mengalami krisis air bersih harus mengambil dari sumber yang berjarak kurang lebih 4 kilometer.
Warga harus mengambil air dengan jarak tempuh hingga beberapa kilometer di Candi Belahan.
Kawasan ini merupakan langganan kekeringan saat musim kemarau tiba, karena belum ada bantuan droping air bersih dari pemerintah.
Dengan begitu keterbatasan anggaran pemerintah dalam menyediakan air bersih bagi masyarakat bisa teratasi.
Musim kemarau beberapa bulan belakangan membuat seluruh waduk atau dam di Kecamatan Belakangpadang kering. Kondisi ini membuat warga…
Dam Sei Harapan yang berada di kecamatan Sekupang, Batam, Kepulauan Riau, mengalami penyusutan atau pendangkalan yang cukup parah.