TAG # LALU LINTAS

Jasa Marga Catat 153.985 Kendaraan Tinggalkan Jakarta H-1 Libur Isra Mikraj

Bisnis    Kamis, 11 Maret 2021 – 16:02 WIB

Jasa Marga mencatat 153.985 kendaraan meninggalkan Jakarta kemarin. Lalu lintas meningkat 24 persen dari hari biasanya.

BERITA