Nasional Senin, 14 Desember 2020 – 14:47 WIB
Saat Insiden Laskar FPI vs Polisi, 23 CCTV di Tol Japek Tak Berfungsi
Tepat saat kejadian penembakan enam Laskar FPI oleh polisi, CCTV di Tol Jakarta-Cikampek alami gangguan.
FPI meragukan rekonstruksi yang digelar oleh Bareskrim Polri terkait insiden penembakan yang dialami laskar FPI, khususnya di bagian laskar…
Tepat saat kejadian penembakan enam Laskar FPI oleh polisi, CCTV di Tol Jakarta-Cikampek alami gangguan.
Polisi langsung memeriksa Panglima Laskar Pembela Islam Maman Suryadi dan Ketum FPI Ahmad Shabri Lubis yang menyerahkan diri…
Bareskrim Polsi menjadwalkan akan memeriksa Edy Mulyadi yang disebut berada di TKP insiden tewasnya enam Laskar FPI.
Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik menjelaskan seputar investigasi kasus kematian enam Laskar FPI akibat ditembak polisi.
Munarman membantah hasil rekonstruksi insiden bentrok Laskar FPI vs Polisi yang menurut pihak kepolisian terjadi aksi baku tembak.
Komnas HAM memastikan hasil rekonstruksi yang dilakukan Polri tidak akan mempengaruhi proses investigasi kematian enam anggota FPI.
Kegiatan rekonstruksi penembakan Laskar FPI berlangsung Senin sejak pukul 00.35 hingga 4.30 WIB.
Polisi telah melakukan rekonstruksi baku tembak antara petugas dengan Laskar Front Pembela Islam (FPI).
Rekonstruksi yang digelar Bareskrim memeragakan 53 adegan yang menyebabkan enam Laskar FPI tewas.
Politikus PDI Perjuangan Kapitra Ampera komentari kasus tewasnya enam Laskar FPI di KM 50 Tol Jakarta-Cikampek.
Rekonstruksi menggambarkan adanya peristiwa mobil Laskar FPI menabrak kendaraan polisi, diwarnai aksi baku tembak.
Bareskrim Polri menggelar rekonstruksi penembakan terhadap enam laskar FPI titik pertama di Bundaran Badami.
Rekonstruksi penembakan enam anggota FPI di Tol Jakarta-Cikampek Kilometer 50 dilaksanakan di empat titik pada Minggu (13/12) hingga…
Presiden Joko Widodo berbicara terkait tewasnya enam laskar FPI dan empat warga di Sigi, Bang Edi bilang begini...
Presiden Jokowi bicara soal kematian 6 anggota FPI. Presiden memberikan peringatan soal HAM dan pentingnya prosedur hukum.
Presiden Joko Widodo secara tegas menanggapi peristiwa tewasnya enam anggota Front Pembela Islam (FPI) beberapa waktu lalu.
Buya Yahya prihatin dengan kondisi bangsa yang gaduh karena berbagai informasi yang ingin mengadu domba umat.
Rangkuman top 5 berita terpopuler di JPNN.com tentang penahanan Habib Rizieq setelah diperiksa Polda Metro Jaya kemudian pendapat…
Habib Rizieq ditahan Polda Metro Jaya, Panglima Laskar FPI Maman Suryadi dan empat tersangka lainnya disuruh memilih, menyerahkan…
Kriminolog mengemukakan asumsinya terkait peristiwa yang terjadi sebelum enam laskar FPI tewas di Tol Jakarta-Cikampek.