Humaniora Kamis, 28 November 2024 – 17:38 WIB
Kementerian Transmigrasi Gandeng LPDP Luncurkan Beasiswa Patriot
Kementrans dan LPDP Kemenkeu akan meluncurkan Program Beasiswa Patriot pada 2025 sebagai bagian dari Program Transmigrasi Patriot.
Menteri Transmigrasi Iftitah Sulaiman Suryanagara menemui LPDP Kemenkeu untuk membahas program beasiswa Transmigrasi Patriot
Kementrans dan LPDP Kemenkeu akan meluncurkan Program Beasiswa Patriot pada 2025 sebagai bagian dari Program Transmigrasi Patriot.