Pemilihan Umum Senin, 20 Agustus 2018 – 00:57 WIB
Omongan Mahfud MD Merusak Kredibilitas Banyak Orang
Pengamat politik Adi Prayitno mengatakan, omongan Mahfud MD merusak kredibilitas banyak orang, yang berdampak suara PKB di Pemilu…
Lebih dahsyat mana dampaknya, ciutan Wasekjen Demokrat Andi Arief atau omongan blakblakan Mahfud MD?
Pengamat politik Adi Prayitno mengatakan, omongan Mahfud MD merusak kredibilitas banyak orang, yang berdampak suara PKB di Pemilu…
Adi Prayitno meyakini, omongan Mahfud MD soal intrik penjegalan dirinya menjadi cawapres, tidak akan menggerus elektabilitas Jokowi.
Warga NU kultural kemungkinan terpengaruh dengan pernyataan Mahfud MD terkait intrik-intrik politik yang menjegalnya jadi cawapres Jokowi.
Prabowo Subianto mendapatkan kartu anggota NU disebut Kaka Suminta ada kaitannya dengan omongan Mahfud MD.
Sekjen KIPP Kaka Suminta memprediksi pengakuan Moh Mahfud MD soal intrik dalam penentuan cawapres pendamping Jokowi akan menggerus…
Pernyataan Mahfud MD yang menyebut Muhaimin alias Cak Imin salah seorang aktor yang menjegal dirinya jadi cawapres, bisa…
Mahfud MD mengakui sangat memahami pemikiran Joko Widodo saat membatalkan penetapan dirinya sebagai cawapres.
Kubu Jokowi – Ma’ruf Amin terkena guncangan dari omongan Mahfud MD, sedang pernyataan Andi Arief menohok kubu Prabowo…
Sikap Mahfud MD yang mengungkap penyebab dirinya gagal menjadi cawapres Jokowi di ILC, dinilai melanggar etika politik.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyayangkan pihak-pihak yang mendramatisasi pengakuan Mahfud MD tentang intrik dalam penentuan cawapres pendamping Jokowi.
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menganggap pernyataan Mahfud MD di acara Indonesia Lawyer Club (ILC) sebagai bentuk kekecewaan.
Mahfud MD diberikan ruang untuk bergabung ke dalam Koalisi Indonesia Kerja. Namun, koalisi pendukung Jokowi - Ma'ruf Amin…
Ketua Umum PPP Muhammad Romahurmuziy mengaku tidak bermaksud menyinggung Prof Mahfud MD atas pernyataannya soal mengukur baju.
Kedatangan Romi PPP ke rumah Mahfud MD juga bicara soal skenario Habib Salim dan AHY.
Romi membantah punya niat mem-PHP Mahfud MD. Politikus PPP itu pun berusaha meluruskan.
Mahfud MD membeber sumbangsihnya untuk NU saat masih menjadi Ketua Mahkamah Konstitusi yakni menyelamatkan pondok pesantren.
Jokowi memanggil tiga tokoh secara terpisah ke Istana sebelum penentuan cawapresnya.
Hasto Kristiyanto meyakini mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD tetap mendukung pasangan Joko Widodo-KH Ma’ruf Amin pada…
Farhat Abbas mengatakan, mestinya yang marah Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, bukan Mahfud MD, yang gagal menjadi cawapres…
Sekjen PDIP Hasto Kritiyanto menyebutkan bahwa koalisi pendukung Jokowi tidak pernah menghubungi Mahfud MD untuk menyiapkan diri jadi…