Hukum Senin, 06 November 2023 – 10:11 WIB
KPK Hadirkan Marsdya Henri di Persidangan Kasus Korupsi Basarnas
Mantan Kepala Basarnas Marsekal Madya Henri Alfiandi akan dihadirkan dalam persidangan.
Danpuspom TNI Marsekal Muda Agung Handoko sampaikan info terkini kasus suap eks Kabasarnas Marsdya Henri Alfiandi.
Mantan Kepala Basarnas Marsekal Madya Henri Alfiandi akan dihadirkan dalam persidangan.
Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni mendukung Puspom TNI menggandeng PPATK menelusuri aset eks Kabasarnas Mardsya Henri…
Presiden Jokowi berkata begini merespons wacana revisi UU Peradilan Militer yang muncul setelah polemik kasus Marsdya Henri Alfiandi…
Al Araf dari Centra initiative menyinggung tanggung jawab Menhan RI Prabowo Subianto soal polemik kewenangan KPK dan TNI…
Penyidik Puspom TNI Datangi Basarnas, Cari Bukti Kasus Suap Marsdya Henri Alfiandi.
Panglima TNI Laksamana Yudo Margono sampaikan pernyataan tegas soal kasus korupsi di Basarnas yang menjerat Marsdya Henri Alfiandi…
Sejauh ini, KPK baru membongkar praktik dugaan suap terkait pengadaan barang dan jasa di Basarnas.
KPK menyatakan pihaknya akan melakukan pemeriksaan terhadap tersangka suap di Basarnas itu.
Ketua LBH Pelita Umat Chandra Purna Irawan singgung Pasal 200 UU Peradilan Militer. Dia pun heran kenapa KPK…
Koalisi Masyarakat Sipil menyentil pimpinan KPK Johanis Tanak terkait kasus dugaan suap Kabasarnas Marsdya Henri Alfiandi. Minta dewas…
Menurut Alexander Marwata, Puspom TNI saat gelar perkara, tidak mempermasalahkan Kabasarnas Marsdya Henri dan Letkol Afri menjadi tersangka.
Menko Polhukam Mahfud MD sampaikan pernyataan tegas soal kasus korupsi yang menjerat Kepala Basarnas Marsdya Henri Alfiandi. Begini…
Anggota Komisi I DPR RI TB Hasanuddin menyebut KPK bisa saja melakukan OTT kepada anggota militer aktif, tetapi…
Danpuspom TNI Marsda TNI Agung Handoko mengaku dirinya sempat ditemui oleh Kabasarnas Marsdya TNI Henri Alfiandi.
Tiga jenderal penting TNI itu langsung memasuki lobi gedung KPK dan sedikit bicara.
Pesawat itu pun tercatat dalam laporan harta kekayaan penyelenggara negara (LHKPN) Kepala Basarnas Marsya Henri.
Alex memastikan KPK akan terus melakukan pendalaman lebih lanjut atas dugaan penerimaan suap oleh Kepala Basarnas.