Tokoh Selasa, 15 Oktober 2019 – 05:31 WIB
Menlu Retno: Tantangan Diplomat Perempuan Lebih Banyak ketimbang Laki-Laki
Menteri Luar Negeri Retno Marsudi berpendapat tantangan bagi perempuan dalam menjalankan tugas sebagai diplomat lebih banyak dibandingkan laki-laki.