Humaniora Jumat, 07 Maret 2025 – 04:01 WIB
Gandeng Komdigi, Mentrans Iftitah Ingin Transformasi Transmigrasi Lebih Dikenal Publik
Kementerian Transmigrasi (Kementrans) menggandeng Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) untuk lebih mengenalkan transformasi transmigrasi ke publik.