Investasi Senin, 13 Desember 2021 – 22:52 WIB
Para Pemilik NFT yang Sudah Dibeli Tidak Bisa Dipalsukan
NFT juga dikenal sebagai salah satu crypto yang bisa memiliki banyak manfaat ke berbagai industri, di antaranya pertanian.
Sejumlah grup musik Indonesia mulai aktif merilis karya melalui NFT atau non fungible token.
NFT juga dikenal sebagai salah satu crypto yang bisa memiliki banyak manfaat ke berbagai industri, di antaranya pertanian.
Meta Forest Society (MFS) menjadi NFT pertama di Indonesia, yang berorientasi dalam memberikan dampak positif kepada para petani.