Lampung Rabu, 22 Desember 2021 – 17:05 WIB
Jokowi: Potensi di NU itu Ada, Tinggal Merajutnya
Presiden Joko Widodo menyampaikan permintaan kepada NU. Presiden ingin NU menggali potensi demi pemerataan ekonomi umat.
PDI Perjuangan Lampung turut menyambut kader Nahdlatul Ulama (NU) yang tengah menggelar Muktamar ke-34. Hubungan PDIP dan NU sangat…
Presiden Joko Widodo menyampaikan permintaan kepada NU. Presiden ingin NU menggali potensi demi pemerataan ekonomi umat.
Nahdlatul Ulama (NU) hari ini menggelar Muktamar ke-34 di Gunung Sugih, Lampung Tengah, Rabu (22/12).
Presiden Jokowi resmi membuka Muktamar Ke-34 Nahdlatul Ulama. Dia juga menyampaikan pesan kepada organisasi Islam terbesar di Indonesia…
Wakil Ketua Umum PPP Arsul Sani menegaskan sikap partainya di Muktamar NU. Soal calon ketum.
Pengurus dari Papua protes di sela pembukaan Muktamar NU di Lampung Tengah. Apa yang terjadi?
Presiden Joko Widodo akan membuka Muktamar Ke-34 NU. Dari Jakarta, presiden sudah memakai sarung dan kopiah.
Calon Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Yahya Cholil Staquf mengajak Nahdliyin untuk tidak sekadar memahami…
Ratusan peserta muktamar atau muktamirin telah berada di sekitar lokasi pembukaan Muktamar NU ke-34
Pangdam Sriwijaya Mayjen TNI Agus Suhardi meninjau lokasi Muktamar Ke-34 NU di Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan…
Ketua KPK Firli Bahuri meradang namanya dicatut pada Sprinlidik palsu terkait pemeriksaan pengurus NU. Dia perintahkan Irjen Karyoto…
Ketua GP Ansor Rahmat Hidayat Pulungan berharap Muktamar Nahdlatul Ulama ke-34 jadi ajang berbenah
Sekitar 5.000 anggota Banser disiapkan untuk pengamanan agenda Muktamar ke-34 NU di Provinsi Lampung.
Kiai Samsul menyebut nama Anies Baswedan sebelum berangkat ke Lampung, lokasi Muktamar NU.
Ketum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin ungkap kesamaan Gus Yahya dan Gus Dur saat peluncuran buku 'Menghidupkan…
Pemprov Jabar tengah menyusun Pergub pesantren sebagai syarat pendirian ponpes setelah heboh kasus Herry Wirawan yang memerkosa 13…
Kolonel Faisol Izuddin Karimi meninjau kesiapan pengamanan Muktamar ke-34 NU yang akan digelar di sejumlah tempat di Lampung.
Kiai Said Aqil mengatakan NU memberikan pelayanan terbaik kepada warga terdampak bencana baik di dalam negeri maupun luar…
Kapolresta Bandarlampung Kombes Ino Hariyanto menyatakan bahwa pihaknya akan menjamin Muktamar Ke-34 Nahdlatul Ulama (NU) berjalan aman, lancar,…
Panitia Muktamar Ke-34 NU mengumumkan jadwal pelaksanaan musyawarah tertinggi NU itu dipercepat.
Mantan Ketua Tanfidziah PCNU Banyuwangi KH Masykur Ali menilai sosok Kiai As'ad Said Ali yang masuk bursa caketum…