Keluarga Jumat, 14 September 2018 – 15:19 WIB
Lima Manfaat Pijat untuk Bayi Anda
Tidak hanya membuat tubuh merasa rileks, bayi yang rutin dipijat juga bisa terstimulasi kesehatan saluran cerna dan pernapasannya.
Kebutuhan pijat untuk tumbuh dan kembang anak sangat dibutuhkan sang buah hati sedari bayi.
Tidak hanya membuat tubuh merasa rileks, bayi yang rutin dipijat juga bisa terstimulasi kesehatan saluran cerna dan pernapasannya.
Sekitar 600 bidan Indonesia pecahkan rekor dunia dalam pelatihan stimulasi pijat bayi.