Pilkada Senin, 30 Oktober 2017 – 20:20 WIB
Usung Kang Emil Jadi Bukti Golkar Bermasalah soal Kaderisasi
Pengamat politik Siti Zuhro menilai langkah Golkar mengusung Ridwan Kamil sebagai calon gubernur Jabar menunjukkan ada nyapersoalan kaderisasi.
Jawa Barat juga mendapat ruang publik yang cukup intensif didiskusikan. Termasuk dengan Deddy Mizwar, kami berkomunikasi dengan intensif
Pengamat politik Siti Zuhro menilai langkah Golkar mengusung Ridwan Kamil sebagai calon gubernur Jabar menunjukkan ada nyapersoalan kaderisasi.
Apalagi jika Dedi Mulyadi hengkang dari Golkar.
Ancang-ancang untuk pemilihan kepala daerah sudah dimulai Agustus 2017, kemudian penyerahan dukungan perseorangan Oktober-November.
Ketua Bidang Pemenangan Pemilu Jawa I DPP Golkar Agun Gunanjar Sudarsa bereaksi atas keputusan partainya menetapkan Ridwan Kamil…
Partai Golkar ikut mengusung Kang Emil, Dedi Mulyadi yang juga Ketua DDPD Golkar Jawa Barat menanggapi kabar tersebut…
Menurut Nurdin Halid, keputusan DPP Partai Golkar mendukung Ridwal Kamil di Pilgub Jabar itu tinggal menunggu formalitas.
Jika Pilgub Jabar digelar hari ini, 40,8 persen responden memilih Deddy Mizwar.
Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan tekah bertemu dengan Deddy Mizwar.
Sekretaris Fraksi PKB di DPR Cucun Syamsurijal mengatakan, belum ada keputusan resmi soal setuju duet Emil-Uu.
Ketua MPR Zulkifli Hasan mengatakan, memilih kepala daerah berdasar latar belakang agama dan suku tidak melanggar Pancasila.
Nasdem merespons positif sikap PPP yang mengusung Wali Kota Bandung Ridwan Kamil.
PPP membahas permintaan Ridwan Kamil yang ingin maju sebagai calon gubernur Jawa Barat dari partai berlambang Kakbah itu.
Setiap bakal calon Gubernur Jawa Barat diberi waktu sepuluh menit.
Calon anggota Panwascam tersebut merupakan hasil seleksi tertulis, enam orang dari tiap kecamatan.
Partai Amanat Nasional (PAN) belum memutuskan mengusung siapa pun sebagai calon gubernur (cagub) Jawa Barat (Jabar) 2018.
PDIP menerima banyak masukan agar mengusung Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti pada Pemilihan Gubernur Jawa Barat tahun…
PAN tidak akan mendukung pencalonan Ridwan Kamil di Pilgub Jabar. Di Pilgub Jateng, sedang dicarikan lawan untuk Ganjar…
PDI Perjuangan akan bertemu dengan 40 tokoh terkait Pilgub Jabar, termasuk Netty Prasetiyani.
Empat partai politik yang membentuk poros baru juga sudah melakukan komunikasi.
PKB menyerahkan sepenuhnya kepada Ridwan Kamil