Siap Go Global, Pertamina International Shipping Resmikan Kantor Baru di Singapura
Bisnis Rabu, 31 Januari 2024 – 14:25 WIB
Pertamina International Shipping meresmikan kantor barunya yang berada di Singapura, tepatnya di lantai 32 Gedung Millenia Tower