Daerah Sabtu, 07 September 2024 – 08:49 WIB
Heru Budi Resmikan Masjid Ar-Raudhah, Baznas Bazis DKI Salurkan Bantuan Rp 6 Miliar
Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono meresmikan Masjid Ar-Raudhah di Kelurahan Ragunan, Jakarta Selatan, Jum’at (6/9).