Hukum Jumat, 13 Desember 2024 – 05:00 WIB
Lanny Jaya Rusuh, Puluhan Brimob Dipimpin Kombes Jhon Sitanggang Langsung Bergerak
Sejumlah personel Brimob dikerahkan ke Lanny Jaya untuk menangani kerusuhan yang terjadi.
Anggota Polres Lanny Jaya Brigadir Tri Yudha Argadianto gugur ssetelah diserang OTK, sedangkan Aiptu Hidayat terluka. Pistol korban dibawa…
Sejumlah personel Brimob dikerahkan ke Lanny Jaya untuk menangani kerusuhan yang terjadi.
Anggota Polres Puncak Jaya Bripda Choisu Rumabar ditodong senjata api di bagian kepala, untung menunduk.
Kepolisian mengungkap pemicu kericahan antarpendukung calon bupati di Intan Jaya, Papua Tengah.
Sakit hari menjadi dasar Grace Rewang melaporkan suaminya Calon Gubernur Papua Jeremias Bisai ke Polda Papua.
Yeremias Bisai dilaporkan istrinya Grace Rewang atas kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) dan tindakan asusila.
Kapolres Puncak Jaya AKBP Kuswara telah meminta bantuan ke Polda Papua untuk menambah satu peleton Brimob setelah daerah…
Terjadi bentrokan antar-massa pendukung paslon bupati-wakil bupati, 40 rumah dibakar dan 94 orang luka-luka terkena panah.
Polda Papua Tangani Kasus Pemotongan Dana Desa Rp 100 juta, Total ada 354 Kampung di Lanny Jaya
Calon Bupati Biak Numfor Herry Ario Naap menjadi tersangka pencabulan sesama jenis dan kini menjalani penahanan di Polda…
Mantan Bupati Biak Numfor ditangkap polisi terkait pencabulan. Dia dituduh melakukan pelecehan seksual terhadap korban yang masih remaja.
Suket Dipakai Cawagub Papua JB, Samuel Jenggu Bikin Surat Terbuka Buat Presiden Prabowo
Serangan KKB membuat seorang warga bernama Steven Makari (48) tewas setelah ditembak.
Polda Papua membuka pendaftaran bintara Polri berkompetensi khusus bidang pertanian, perikanan, peternakan, kesehatan masyarakat dan gizi.
Polda Papua akan terus memberikan penguaan kapasitas dan pengetahuan kepada personel yang terlibat pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024.
Seorang polisi anggota Unit Reskrim Polsek Ilu, Polres Puncak Jaya diserang OTK dan jadi korban pembacokan hingga mengalami…
Ketika Briptu Kiki Supriyadi tewas ditembak, tiga anggota Polri yang mencoba menolong dikejar OTK menggunakan motor.
Pengedar narkotik asal Madura ditangkap Polisi di Timika dengan ratusan paket sabu-sabu siap edar.
Seorang pria berinisial RP ditangkap lantaran memiliki 19 paket sabu di kota Jayapura, Papua.
Video oknum polisi di polres Biak Numfor viral di Media sosial, Kapolda Papua geram.
Dari 2.000 Bintara Polri yang direkrut Polda Papua, 1.333 orang merupakan anak asli Papua (OAP)