Hukum Selasa, 16 April 2019 – 00:59 WIB
Perkembangan Kasus Dugaan Suap Laga PSS Sleman vs Madura FC
Satgas Antimafia Bola masih menangani kasus dugaan suap pertandingan PSS Sleman melawan Madura FC.
PSS Sleman berhasil menahan imbang Madura United dengan skor 2-2 pada laga lanjutan Liga 1 2019 di Stadion Maguwoharjo,…
Satgas Antimafia Bola masih menangani kasus dugaan suap pertandingan PSS Sleman melawan Madura FC.
Sekretaris Jenderal PSSI Ratu Tisha telah diperiksa selama 13 jam oleh penyidik Satgas Antimafia Bola di Gedung Ditreskrimum…
Satgas Antimafia Bola akan memanggil lagi dua wasit yang memimpin laga dagelan PSS Sleman versus Madura FC.
Tim penyidik sudah mendapatkan bukti adanya tindak pidana dalam kasus dugaan pengaturan skor di laga PSS Sleman vs…
Kasus dugaan pangaturan skor dalam laga PSS Sleman versus Madura FC pada Liga 2 2018 sudah mulai naik…
Polisi terus bekerja untuk mengungkap kasus pengaturan skor dan pertandingan PSS Sleman vs Madura FC.
Penyelidikan kasus pengaturan skor yang diduga terjadi dalam laga PSS Sleman vs Madura FC akan meningkat menjadi penyidikan.
Polri mengisyaratkah akan semakin banyak kasus pengaturan skor yang naik status dari penyelidikan ke penyidikan.
Satgas Antimafia Bola masih mengusut kasus mafia bola yang terjadi di persepakbolaan Indonesia.