Sepak Bola Minggu, 13 Oktober 2024 – 06:00 WIB
Menjelang China vs Indonesia, Erick Thohir: Kita Punya Mimpi Besar 15 Poin
Menjelang laga China vs Indonesia, Erick Thohir mengatakan masih ada harapan mendapatkan 15 poin yang ditargetkan.
Arya Sinulingga membantah kabar bahwa PSSI belum melayangkan protes resmi terkait keputusan kontroversial wasit Ahmed Al Kaf di laga…
Menjelang laga China vs Indonesia, Erick Thohir mengatakan masih ada harapan mendapatkan 15 poin yang ditargetkan.
Mantan Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olahraga (Sesmenpora) Gatot S Dewa Broto angkat bicara soal polemik pertandingan antara Timnas…
Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengomentari hasil pertandingan Bahrain vs Indonesia yang berakhir imbang 2-2.
PSSI bakal mengirimkan surat protes ke FIFA terkait wasit Ahmed Al Kaf yang memimpin pertandingan Tim Nasional Bahrain…
Respons Persib seusaia disanksi Komdis PSSI larangan penyelenggaraan pertandingan dengan penonton sampai separuh musim Liga 1 204/25.
Persib dijatuhi sanksi larangan pertandingan tanpa penonton sebanyak dua kali imbas kericuhan Bobotoh usai laga melawan Persija Jakarta.
Komite Disiplin (Komdis) PSSI menjatuhkan hukuman larangan bermain kepada gelandang Persib Bandung Marc Klok.
Anggota Exco PSSI meminta klub untuk bertanggung jawab atas peristiwa kericuhan suporter yang terjadi usai laga Persib vs…
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menyatakan tidak pernah membeda-bedakan komitmen dalam membangun sepak bola nasional, termasuk timnas putri.
Menkumham Supratman Andi Agtas akan terus mendukung kemajuan olahraga Indonesia, termasuk timnas sepak bola dengan percepat naturalisasi pemain.
Erick Thohir menegaskan bahwa kemenangan Timnas U-20 Indonesia atas Timnas U-20 Argentina merupakan kemenangan bersejarah.
National Conference of Football & Sciences 2024 resmi dibuka di Ratu Convention Center, Kota Jambi, Rabu (28/8/2024).
Harapan fan sepak bola Indonesia melihat Martin Paes mengenakan jersei Garuda di dada sudah di depan mata.
Dua pemain Persib yakni Dimas Drajad dan Kevin Mendoza mendapat tugas untuk membela negaranya. Begini komentar Bojan Hodak.
Waketum PSSI Zainudin Amali ikut mengomentari soal kisruh Stadion GBLA yang akan dipakai sebagai venue konser musik Sheila…
Waketum PSSI Zainudin Amali berharap ada peningkatan kualitas dari suporter dalam pertandingan sepak bola di Indonesia.
Manajemen Persib Bandung mengapresiasi langkah-langkah yang sudah dilakukan PSSI dalam mempersiapkan Liga 1 musim 2024/2025.
Persija Jakarta mendukung penuh upaya peningkatan kualitas Liga 1 yang dicanangkan Ketua Umum PSSI Erick Thohir.
BRI resmi menjadi sponsor utama kompetisi sepak bola teratas di Indonesia, Liga 1 untuk tahun keempat secara berturut-turut…
Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengaku bakal menyikat pelaku match fixing di kompetisi bola Indonesia.