Sosial Rabu, 08 November 2023 – 11:10 WIB
PT Rekso Nasional Food Salurkan Bantuan untuk Palestina Melalui BAZNAS
PT Rekso Nasional Food mendukung berbagai upaya-upaya yang dilakukan pemerintah Indonesia untuk Palestina, termasuk mendorong percepatan bantuan kemanusiaan.