Rakernas IKA SKMA Bahas Rekomendasi Dukung Swasembada Pangan & Pengelolaan SDA Berkelanjutan
Selasa, 22 April 2025 – 15:38 WIB
Irwan Fecho menyebut Rakernas IKA SKMA 2025 akan membahas rekomendasi kebijakan demi mewujudkan swasembada pangan dan pengelolaan SDA berkelanjutan.