Hukum Selasa, 04 Maret 2025 – 13:02 WIB
Rusuh Pendukung Bupati di Puncak Jaya, Satu Orang Tewas, Puluhan Terluka
Kerusuhan antarpendukung calon Bupati Puncak Jaya kembali pecah dan menyebabkan satu orang tewas.
Bentrok masa pendukung di Puncak Jaya, Papua Tengah mengakibatkan aktivitas lumpuh total.
Kerusuhan antarpendukung calon Bupati Puncak Jaya kembali pecah dan menyebabkan satu orang tewas.