Perkuat Pasar di Indonesia, SharkNinja Buka Toko Pertama di Jakarta
Bisnis Jumat, 21 Maret 2025 – 23:22 WIB
SharkNinja mengumumkan telah membuka toko pertama di tanah air yang berlokasi di area Seibu Departement Store Grand Indonesia (GI).
SharkNinja mengumumkan telah membuka toko pertama di tanah air yang berlokasi di area Seibu Departement Store Grand Indonesia (GI).