All Sport Rabu, 19 Juni 2019 – 17:50 WIB
Ada Tangan Dingin Hary Tanoe di Balik Keberhasilan Timnas Futsal ke Semifinal Piala Asia U-20
Tangan dingin Hary Tanoesoedibjo sebagai ketua umum Federasi Futsal Indonesia (FFI) terbukti mampu meningkatkan prestasi tim nasional.