Sepak Bola Selasa, 29 Juni 2021 – 20:00 WIB
Prancis Gugur di Babak 16 Besar EURO 2020, Menpora Amali Ganti Jagoan Enggak?
Menpora Zainudin Amali pun harus menerima kenyataan pahit setelah tim jagoannya yakni Prancis tersingkir di babak 16 Besar EURO 2020.