Hukum Senin, 03 Oktober 2022 – 19:01 WIB
Tragedi Kanjuruhan, Kapolri Copot Kapolres Malang AKBP Ferli Hidayat
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mencopot AKBP Ferli Hidayat dari jabatannya sebagai Kapolres Malang akibat tragedi Kanjuruhan.
Tragedi Kanjuruhan yang terjadi pada Sabtu (1/10) menewaskan 125 suporter Arema FC, Aremania.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mencopot AKBP Ferli Hidayat dari jabatannya sebagai Kapolres Malang akibat tragedi Kanjuruhan.
Menpora Zainudin Amali menegaskan bahwa pihaknya saat ini fokus dalam melakukan penanganan korban tragedi Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur
Komisioner Kompolnas Albertus Wahyurudhanto merespons tragedi Kanjuruhan. Ratusan Aremania tewas dalam peristiwa seusai laga Arema FC vs Persebaya…
Menpora Zainudin Amali mengunjungi satu di antara rumah korban meninggal dunia dalam tragedi di Kanjuruhan, Malang
Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa berjanji paling lambat besok sore para oknum tentara yang memukul pendukung Arema (Aremania)…
Polisi memeriksa sejumlah saksi Direktur LIB hingga Kadispora Jatim imbas tragedi Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur.
Wakil Ketua Umum Partai Garuda Teddy Gusnaidi meminta jangan ada politisasi dalam kejadian Kanjuruhun, Malang, Jawa Timur
Fahira menyatakan tragedi Kanjuruhan merupakan tragedi kemanusiaan yang menyesakkan dada. Fokus tuntaskan identifikasi, bentuk tim investigasi independen.
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) mendesak pemerintah membentuk tim independen pencari fakta terkait tragedi Kanjuruhan yang menewaskan ratusan orang.
Mabes Polri membeberkan data terkini korban tragedi Kanjuruhan di Malang, Jawa Timur, seusai laga Arema FC vs Persebaya…
Labfor Polri menganalisis dan mendalami 32 titik CCTV di sekitar Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur.
Bareskrim Polri memeriksa sejumlah saksi terkait insiden di Stadion Kanjuruhan, di antaranya Direktur LIB, Ketua PSSI Jatim, Kadispora…
Begini ungkapan penyesalan Pelatih Arema FC Javier Roca soal tragedi Kanjuruhan.
Mahfud MD menyebut pemerintah membentuk Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF) menyusul Tragedi Kanjuruhan.
Irjen Dedi memastikan tim investigasi bentukan Kapolri akan bekerja dengan prinsip ketelitian mengusut tragedi Kanjuruhan.
Federasi sepak bola dunia (FIFA) turut berdukacita atas kejadian yang terjadi Stadion Kanjuruhan, Malang
Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa telah mencermati video tentang tentara bertindak represif terhadap Aremania sebelum Traged Kanjuruhan terjadi.
Komisi X DPR RI segera memanggil Kemenpora, Polri, hingga PSSI buntut tragedi Kanjuruhan
Belasan anggota kepolisian diperiksa terkait Tragedi Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur. Ada yang bertanggung jawab memegang senjata pelontar.
Gas air mata dianggap menjadi sebab banyaknya korban jiwa dalam Tragedi Kanjuruhan. Sejarah penggunaan gas air mata dimulai…