Internasional Jumat, 24 Februari 2023 – 23:17 WIB
141 Negara Dukung Resolusi Desak Rusia Tinggalkan Ukraina, Bagaimana Sikap Indonesia?
Majelis Umum PBB menuntut agar Rusia menarik diri dari Ukraina dan berhenti berperang. Indonesia ikut mendukung?