Beredar Isu Reshuffle Kabinet, Sekjen Partai Gerindra Bilang Begini

Jumat, 07 Februari 2025 – 15:00 WIB

Sekretaris Jenderal DPP Partai Gerindra Ahmad Muzani sekaligus Ketua MPR RI buka suara terkait adanya isu reshuffle Kabinet Merah Putih.

Muzani mengatakan keputusan reshuffle kabinet merupakan hak preogratif dari presiden Prabowo Subianto.