Presiden Joko Widodo melantik Rosan Roeslani sebagai Menteri Investasi merangkap Kepala BKPM, di Istana Kepresidenan Jakarta, Senin (19/8).
Rosan yang dijumpai usai pelantikan, mengungkapkan pesan yang disampaikan oleh Presiden Terpilih Prabowo Subianto untuknya.